About me

CIRCLE OF MY LIFE

Rabu, 30 Juni 2010

TRL ARCADY- Untuk Menghitung Lingkaran Lalu Lintas

Artikel ini saya publish karena ada yang bertanya-tanya tentang software ARCADY atau software untuk mendisain bundaran lalu lintas. Mungkin penjelasan saya di artikel ini bisa memberi gambaran tentang software tersebut untuk Anda Mahasiswa Teknik Sipil tentunya. Software ini harganya sangat mahal sekali, dan hanya beberapa perguruan tinggi negeri di indonesia yang...

Sekilas Tentang Beton

Apa Itu Beton? Dalam konstruksi, beton adalah sebuah bahan bangunan komposit yang terbuat dari kombinasi agregat dan pengikat semen. Bentuk paling umum dari beton adalah beton semen Portland yang terdiri dari agregat mineral. Nama lama beton adalah batu cair. Ingredient Propotions Coarse Aggregate : 43% Sand : 34% Cement + Water ...